HAKI Dr. Muhammad Nur

Alhamdulillah, Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Makassar telah mendapatkan HAKI melalui salah satu dosen terbaik Jurusan atas nama bapak Dr. H. Muhammad Nur, S.Kep, M.Kes. adapun hasil karya beliau yang di HAKI kan adalah sebagai berikut:

  1. Sebuah karya tulis (artikel) diterbitkan tahun 2019 yang berjudul pengaruh upaya kesehatan bersumber daya masyarakat (UKBM) untuk meningkatkan partisipasi dan peran serta masyarakat dalam mewujudkan GERMAS di Kecamatan Biringkanaya Kota Makassar (Download sertifikat) 
  2. Sebuah karya tulis (artikel) diterbitkan tahun 2019 yang berjudul ideal effect of self learning process of adaptation of graduate nurse to face test competence in Poltekkes Minstry of Health Makassar, Indonesia (Download sertifikat)
  3. Sebuah Buku diterbitkan tahun 2019 yang berjudul Konsep diri membentuk prilaku mengajar (Download sertifikat)
  4. Sebuah karya tulis (artikel) diterbitkan tahun 2019 yang berjudul Interaction between the ideal self motivation, academic gial and academic adaptation towards the nurse graduation of competency test (Download sertifikat) 
  5. Sebuah karya tulis diterbitkan 10 Juni 2020 yang berjudul paparan asap rokok, jenis makanan dan penyakit ibu terhadap kejadian stunting pada anak SD di Kota Makassar, Kota Soe Kabupaten Timur Tengah Selatan (NTT dan Kota Mataram) (Download sertifikat)

Tulisan ini dipublikasikan di News. Tandai permalink.